Resep Pennylane Brownies Yang Enak & Mengkilap
Pennylane Brownies adalah brownies pertama yang aku buat dan diutak-utik resepnya Resep Choco Nut Brownies dan juga menjadi lapisan coklat di Cheese Brownies.
Di jagat food-blogger, sebenarnya cukup banyak yang memposting resep Pennylane Brownies. Tapi aku heran karena ukuran gulanya berbeda-beda, dan di blog Mbak Riana sang empunya resep pun tak tampak resep asli Pennylane Brownies. Akhirnya aku coba-coba sendiri menakar ukuran gulanya, dan akhirnya aku dapat ukuran pas di 360 gram.
Di ujung cerita, aku baru tahu bahwa resep Pennylane Brownies ada di buku keluaran NCC: 18 cake & cookies favorit, dan setelah aku lihat ternyata takaran gulanya sama dengan hasil eksperimenku... ;)
Bahan-bahan Pennylane Brownies:
(more…)